Sabtu, 12 September 2015

Pengertian Tentang CPU, Motherboard, RAM, Hardisk,Chace Memory

Pengertian CPU (Central Processing Unit)

CPU merupakan suatu perangkat pengolah pusat atau disebut juga sebagai otak dari sebuah 
komputer karena perangkat inilah yang menjadi pengawal keseluruhan operasi komputer.

Fungsi CPU:
  1. Sebgai unit kendali (Control Unit – CU) ,
  2. Sebagai unit aritmetika dan logika (Aritmetic and Logic Unit – ALU)
  3. Sebagai komponen register, yang berfungsi membantu melakukan hubungan (interface) dari dan ke memori.

Pengertian Motherboard

Motherboard merupakan papan sirkuit berupa pcb yang memiliki komponen elektronik yang saling
terhubung antara satu sama lain.

Fungsi Motherboard:

Motherboard memiliki fungsi yaitu untuk menghubungkan seluruh komponen-komponen 
penyusun komputer.

Inti Motherboard merupakan beberapa bus sistem yang menghantarkan sinyal ke komponen-komponen lainnya.Bus dapat disebut lintasan umum yang digunakan untuk mentransfer data.
Berikut Bus utama dalam sistem komputer modem:

1. Bus Prosessor. Disebut juga dengan front-side bus (FSB), merupakan bus tercepat pada komputer dan merupakan inti dari chipset (dan motherboard). Utamanya, bus ini di gunakan oleh mikroprosesor untuk melewatkan informasi ke / dari chache atau memori utama, dan juga ke chipset north-bridge. Bus prosessor pada komputer sekarang berjalan pada kecepatan 66MHz, 100MHz, 133MHz,atau 200Mhz menggunakan lebar jalur data 64 bit (8 byte).

2. Bus ISA . Bus 16-bit 8MHz. kecepatan ini sangat rendah namun cukup ideal untuk peripheral yang memang berkecepatan rendah, termasuk piranti lama. Untuk keperluan modem, sound-card, dan piranti berkecepatan rengdah lain bus ini masih mencukupi. Komputer generasi terakhir seperti Pentium 4 relatif tidak menyertakan bus / slot ini didalamnya. Pada chipset south-bridge terdapat controller yang bekerja sebagai bus ISA sekaligus interface dengan bus PCI diatasnya.Chip super I/O biasanya terhubung kepadanya , terutama pada sistem lama yang masih memiliki slot ISA. Bus lain bernama EISA hasil dari arsitektur Micro Channel IBM untuk kompatibel dengan PC. IBM Micro Channel Architecture (MCA) sendiri selesai dibuat pada tahun 1987 ketika mikroprosesor 80386 diluncurkan tahun 1985.

3. VESA (Video electronics Standards Association), dikenal sebagai VESA local bus atau VL bus. VL Bus versi 1.0 ialah bus 32 bit yang dapat bekerja hingga 33MHz.

4. Bus PCI . Bus 32-bit yang normalnya berjalan pada 33MHz. Komputer yang modern mendukung PCI 64-bit 66MHz. bus ini terdapat baik pada chipset north –bridge atau pada I/O controller hub. Disajikan di motherboard sebagai slot 32-bit yang umumnya berwarna putih sebanyak 3 dan 6 slot dan banyak digunakan oleh peripheral komputer yang membutuhkan kecepatan tinggi misalnya SCSI, kartu jaringan (Network Interface Card, NIC), dan lain-lain.

5. Bus AGP . Bus cepat 32 bit yang khusus untuk kartu grafis / video. Berjalan paada kecepatan 66MHz (AGP 1x),133MHz (AGP 2x), 266 MHz (AGP 4x), atau 533MHz (AGP 8x) yang akan menghasilkan bandwidth hingga sebesar 2,133MB/det. AGP di hubungkan ke north-bridge atau memori controller hub pada chipset dan konektornya pada motherboard yang diwujudkan dalam bentuk slot AGP pada system yang mendukungnya, umumnya berwarna coklat.



Pengertian RAM (Random Access Memory)

 RAM merupakan tempat penyimpana sementara pada saat komputer dijalankan dan dapat di akses secara acak.


Berikut adalah jenis-jenis dari RAM.
1.RAM (Dynamic RAM) adalah jenis RAM yang secara berkala harus disegarkan oleh CPU agar
   data yang terkandung didalamnya tidak hilang.

2.SDRAM (Sychronous Dynamic RAM) adalah jenis RAM yang merupakan kelanjutan dari
   DRAM namun telah disinkronisasi oleh clock sistem dan memiliki kecepatan lebih tinggi
   daripada DRAM. Cocok untuk sistem dengan bus yang memiliki kecepatan sampai 100 MHz.
3. RDRAM (Rambus Dynamic RAM) adalah jenis memory yang lebih cepat dan lebih mahal
   dari pada SDRAM. Memory ini bisa digunakan pada sistem yang menggunakan Pentium 
4.SRAM (Static RAM) adalah jenis memori yang tidak memerlukan penyegaran oleh CPU agar
   data yang terdapat di dalamnya tetap tersimpan dengan baik. RAM jenis ini memiliki
   kecepatan lebih tinggi daripada DRAM. SDRAM. 
 5.EDO RAM (Extended Data Out RAM) adalah jenis memori yang digunakan pada sistem yang
    menggunakan Pentium. Cocok untuk yang memiliki bus denagan kecepatan sampai 66 MHz.

  
Pengertian Hardisk

Hardisk merupakan perangkat keras pendukung komputer atau laptop yang berguna sebagai ruang penyediaan tempat penyimpanan data output yang telah diproses oleh komputer atau manusia.

Fungsi Hardisk

Fungsi Hardisk adalah untuk menyimpan data secara permanen ke dalam sector – sector yang terdapat pada disk yang telah tersedia di dalam nya untuk di read atau write, lain hal nya dengan ram yang fungsinya hanya untuk menyipan data secara sementara. oleh karena itu peranan hardisk sangat lah vital karena apa gunanya komputer jika tidak bisa menyimpan data yang telah di proses.

Perbedaan hardisk sata dan ata

perbedaan yang saya lihat dari hardisk ata dan sata adalah dari bentuk socket dan kabel nya, kalo ata cenderung besar atau biasanya hardisk nya produk jadul dan kalo sata itu kabel nya kecil dan biasanya sata sudah terpasang di hardisk dan motherboard masa kini.

Pengertian Chace Memory

merupakan memory yang berukuran kecil yang sifatnya temporary (sementara).

Fungsi dari Chace memory adalah sebagai tempat penyimpanan data sementara atau instruksi yang diperintahakan processor.
sebagai tempat menyimpan data sementara atau intruksi yang diperlukan oleh processor. - See more at: http://robopackz.blogspot.co.id/2013/01/pengertian-dan-fungsi-cache-memory-pada.html#sthash.GUnVcl7w.dpuf
sebagai tempat menyimpan data sementara atau intruksi yang diperlukan oleh processor. - See more at: http://robopackz.blogspot.co.id/2013/01/pengertian-dan-fungsi-cache-memory-pada.html#sthash.GUnVcl7w.dpuf

sebagai tempat menyimpan data sementara atau intruksi yang diperlukan oleh processor. - See more at: http://robopackz.blogspot.co.id/2013/01/pengertian-dan-fungsi-cache-memory-pada.html#sthash.GUnVcl7w.dpuf



REFERENSI

http://komputerhpgadget.blogspot.co.id/2015/07/pengertian-cpu.html
http://infokomputerrakitan.blogspot.com/2015/02/pengertian-dan-fungsi-moherboard.html
http://gunandinanan.blogspot.co.id/2013/03/sistem-bus-pada-motherboard.html
http://garda-pengetahuan.blogspot.co.id/2013/02/pengertian-ram-fungsi-ram-dan-jenis-ram.html
http://www.tuntor.com/pengertian-hardisk-dan-fungsinya/
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar